Menu

Mode Gelap

Politik · 10 Okt 2017 06:53 WIB ·

140 Pelamar Dinayatakan Lolos Administrasi Seleksi Panwascam


 140 Pelamar Dinayatakan Lolos Administrasi Seleksi Panwascam Perbesar

PURWAKARTAPOST.CO.ID-Pasca dinyatakan lolos verifikasi administrasi, 140 orang calon Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) akan mengikuti tahapan tes tulis yang digelar Kamis 12 Oktober 2017.

Panitia Pengawas Pemilu Kabupaten (Panwaskab) Purwakarta sendiri memastikan 140 dari 156 pelamar lulus verifikasi administrasi.

Sekertaris Pokja Perekrutan Panwas Kecamatan, Ujang Abidin mengatakan tes tulis calon anggota Panwascam akan digelar di Hotel Grand Situ Buleud. Tes tulis dimulai pada pukul 09.00 WIB hingga selesai. Peserta diminta untuk membawa perlengkapan tes tulis.

“Tahap selanjutnya, yang telah lolos verifikasi administrasi. Bakal calon anggota Panwaslu kecamatan mengikuti test tulis,” kata Ujang Abidin, Selasa (10/10/2017).

Soal nama siapa saja yang lolos pelamar dapat mengecek di halaman website Bawaslu Jabar, di kantor kecamatan atau di kantor Panwaskab Purwakarta di Jalan RE Martadinata.

Artikel ini telah dibaca 31 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Syarat Pencalonan Perseorangan Calon Bupati Purwakarta Wajib Serahkan Dukungan 7,5 Persen dari DPT

2 Mei 2024 - 21:02 WIB

Kopi Panas Tanggapi Soal Banyak Figur Bermunculan Jelang Pilkada Purwakarta 2024

29 April 2024 - 23:55 WIB

Astri Novita Sari, Srikandi Alternatif Calon Bupati Purwakarta

26 April 2024 - 11:35 WIB

Bela Wong Cilik, Om Zein Resmi Daftar ke PDIP Purwakarta Maju Sebagai Calon Bupati 2024

20 April 2024 - 20:44 WIB

Panwascam Bojong Pastikan Lakukan Pengawasan Secara Benar

2 April 2024 - 04:45 WIB

Belasan Anggota DPRD Ajukan Hak Interpelasi Terhadap Penjabat Bupati Purwakarta

28 Maret 2024 - 14:57 WIB

Trending di Politik