Menu

Mode Gelap

Purwakarta · 19 Sep 2016 12:16 WIB ·

Seorang Pemuda Tertabrak Kereta Api di Perlintasan Cibogohilir Plered


 Ilustrasi pintu perlintasan rel kereta api Perbesar

Ilustrasi pintu perlintasan rel kereta api

Warga Kecamatan Plered sendiri kaget lantaran saat hendak menyebrangi perlintasan rel kereta api terlihat jasad seorang pemuda yang diketahui bernama Dani usia 25 tahun.
Kepala Kepolisian Sektor Plered, Kompol Aam Handian melaporkan kejadian diperkirakan terjadi pada Senin (19/9/2016) dini hari sekitar pukul 3.23 WIB tepat di perlintasan Kampung/Desa Cibogohilir Kecamatan Plered. Jasad korban ditemukan di jalur B dari arah Jakarta menuju Bandung pada KM 122.
“Kereta Api Argo Parahyangan menabrak seorang laki-laki yang bernama DANI, 25 tahun, Buruh, Islam, Kp. Cibogogirang Ds. Cibogogirang Kec. Plered Kab. Purwakarta,” tuturnya melalui pesan singkat.
Saat kejadian dua orang saksi membenarkan tertabraknya seorang pengguna jalan. Dua saksi yang pertama kali melihat jasad Dani tergeletak di tepi rel sebelah kanan adalah penjaga pintu rel kereta api, Indra Sagita dan Endang.
Artikel ini telah dibaca 9 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

PLN Operasikan SPKLU Khusus Angkot Listrik di Kota Bogor

19 April 2024 - 15:32 WIB

KPU Purwakarta Segera Buka Rekrutmen PPK dan PPS

18 April 2024 - 15:37 WIB

Cikao Park Purwakarta Diserbu Wisatawan di Libur Lebaran, Pengelola Tingkatkan Keamanan

13 April 2024 - 16:39 WIB

GM PLN Jabar Lakukan Inspeksi, Pastikan SPKLU Siap Layani Pemudik

9 April 2024 - 23:50 WIB

PLN Purwakarta Bersama Jasa Marga Cek SPKLU di Rest Area Tol Cipularang

9 April 2024 - 16:19 WIB

PLN UP3 Purwakarta Gelar Apel Siaga Kelistrikan Untuk Memastikan Kehandalam Listrik Selama Lebaran

7 April 2024 - 20:34 WIB

Trending di Purwakarta