Menu

Mode Gelap

Pesantren · 20 Des 2015 09:49 WIB ·

Bupati Purwakarta Dedi Mulyadi Melayat ke Rumah Duka KH Aceng Husein Nurseha


 Bupati Purwakarta Dedi Mulyadi Melayat ke Rumah Duka KH Aceng Husein Nurseha Perbesar

PURWAKARTAPOST.CO.ID, PURWAKARTA-Bupati Purwakarta, Dedi Mulyadi mengunjungi rumah duka almarhum kiyai kharismatik Aceng Husein Nurseha di komplek pondok pesantren Assalaf Kampung Ciganea Desa Mekargalih Kecamatan Jatiluhur Purwakarta, Jawa Brat, Sabtu (19/12/2015). Dedi mnyampaikan dka mendalam kepada keluarga yang ditinggalkan.

Kiyai Aceng Husein Nurseha selama ini dikenal sebai kiyai yang mempertahankan nilai-nilai salaf untuk berdakwah. Kesalafian Kiyai Aceng terlihat betul dari caranya berdakwah kepada masyarakat yang tidak memakai pengeras suara untuk mengajak masyarakat beribadah atau menyampaikan ceramah agama.

“Kami merasa kehilangan atas wafatnya Kiyai Aceng Nurseha,” tutur Dedi di kediaman mendiang almarhum.

Kiyai Aceng Nurseha dikenal sebagai ulama yang melakukan pendekatan dakwah dengan hati yang lembut. Karenanya Dedi tidak segan memuji cara berdakwah almarhum semasa hidup sampai akhir hayatnya.

“Mengajarkan kelembutan dan kekuatan hati,” ungkapnya.

Dedi memberi harapan besar kepada keluarga dan santri almarhum untuk melanjutkan cara berdakwah kiyai sampai generasi penerusnya. Alasannya jelas cara berdakwah dengan kelembutan menjadi kekuatan untuk mengajak masyarakat melakukan ibadah dan amar makruf nahi munkar.

“Kami berharap ketradisionalannya tetap terjaga,” pungkas Dedi.

Artikel ini telah dibaca 47 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Ini Dia Cara Bayar Zakat Online, Anti Lupa dan Terlambat!

1 Agustus 2022 - 09:28 WIB

Khilafatul Muslimin Ada di Purwakarta Majelis Santri Dorong Aparat Turun Tangan

8 Juni 2022 - 11:19 WIB

Peringati HSN 2020, PCNU Purwakarta Ajak Santri Resolusi Jihad Melawan Pandemi

23 Oktober 2020 - 05:40 WIB

Hadapi Corona, Ini Amalan Abah Cipulus untuk FSGN Nusantara

26 Maret 2020 - 19:10 WIB

STAI Al-Muhajirin Bakal Buka Empat Prodi Baru

26 Februari 2020 - 10:31 WIB

Kopoentren Al-Muhajirin Gelar RAT Bahas Rencana Pengembangan Usaha

25 Februari 2020 - 09:42 WIB

Trending di Pesantren